Ini Dia Makanan Belut yang Bagus untuk Pertumbuhan

Makanan Belut infoikan.com Sudah tahu pakan belut pabrikan? Atau ingin tahu pakan belut yang murah?

Agar menghasilkan belut dengan kualitas baik, sehingga memberikan keuntungan bagi peternak belut, maka di perlukan pemilihan pakan yang tepat. 

Jenis pakan belut 

Cara makan belut adalah dengan menyergap makanan yang di berikan atau yang ada di sekitarnya dengan membuat sebuah lubang perangkap. 

Lubang ini memiliki bentuk seperti terowongan dengan diameter sekitar 5 cm. Teknik pemberian pakan dalam budidaya belut, cukup anda lakukan selama satu kali dalam sehari. Pada sore hari. 

Sebab, belut termasuk hewan yang mencari makan di malam hari. 

Jenis-jenis pakan yang di berikan pada belut di kelompokan menjadi dua bagian yakni makanan belut alami dan pakan buatan.

Baca juga:
Ini Dia Makanan Asli Belut di Alam Bebas

Makanan Belut

Makanan Belut


Makanan Belut Alami 


Pakan segar yang di peroleh dari alam secara langsung dan dalam keadaan segar, tanpa proses pengolahan dan pengkombinasian dengan bahan lainnya. 

Makanan Belut - Ikan 

Merupakan pakan utama bagi belut. Kandungan protein yang terdapat didalam ikan sangat tinggi dan harganya pun relatif lebih murah di bandingkan dengan pakan buatan. 

Makanan Belut – Bekicot 

Dengan membuang terlebih dahulu kulit atau cangkang pembungkus bekicot. Kemudian daging bekicot di cincang kecil-kecil, sehingga belut dapat mencernanya dengan baik. 

Makanan Belut – Keong mas

Keong mas juga memiliki populasi yang besar di daerah dataran rendah, terutama di daerah pesisir yangsering tergenang air. 

Makanan Belut – Cacing tanah

Jenis cacing ini sangat mudah di temukan di dalam tanah-tanah lembab dengan kandungan bahan organik tinggi. 

Baca juga:
Perbedaan Belut dan Sidat Bedasarkan Siklus Hidupnya

Ciri Morfologi Belut

Pakan buatan 


Makanan Belut buatan merupakan pakan hasil olahan pabrik atau buatan manusia. 

Pakan buatan untuk belut biasanya berupa adonan yang terdiri atas bahan-bahan dengan berbagai nurtisi, protein, vitamin, dan mineral yang di olah hingga menjadi tepung dan apabila dimasukkan ke dalam air tidak mudah hancur. 

Cara Memberikan Makanan Belut

Makanan Belut

Makanan Belut


PEMBERIAN PAKAN BELUT

Jenis pakan yang di gunakan untuk bibit belut pada pembesaran tahap I berbeda dengan pemberian pakan pada pembesaran tahap 2. 

Baca juga ini:

Cara Belut Kawin Kawin di Alam Bebas

Cara Budidaya Belut Tanpa Lumpur dan Kolam dan Akuarium

Pakan pembesaran tahap 1

Makanan Belut


Jenis pakan yang di butuhkan dalam pembesaran tahap 1 biasanya lebih mengutamakan pakan yang berasala dari alam, seperti plankton, protozoa, cacing kecil, dan berbagai jenis jasad mikro lainnya. 

Selama 1-2 minggu, bibit belut tidak perlu di beri makanan atau pakan tambahan karena jumlah pakan alami yang di sediakan oleh alam sudah cukup memenuhi nutrisi dalam tubuhnya. 

Pada minggu 3, pemberian pakan tambahan pada bibit perlu di lakukan. Hal ini untuk mendukung perkembangan dan pertumbuhan bibit belut itu sendiri. 

Untuk itu, pemberian pakan alami, seperti cacing, keong, dan bekicot harus di cincang terlebih dahulu hingga menjadi pasta agar dapat dengan mudah di makan oleh bibit belut. 

Langkah yang dapat anda lakukan saat memberikan pakan tambahan pada bibit belut, antara lain. 

- Ukuran pakan yang akan di berikan harus sesuai dengan ukuran mulut belut. 
- Berikan pakan pada sore hari karena belut mencari makan pada malam hari. 
- Jumlah pakan yang di berikan adalah 5% dari bobot total belut yang di sebar selama minggu ke 3 dan minggu ke 4. 

Baca ini:

Cara Budidaya Belit dalam Kolam dan Drum

Pakan pembesaran tahap 2

Makanan Belut


Jenis pakan yang paling baik di berikan pada belut dalam pembesaran tahap 2 ini adalah yang lebih bervariasi, karena kandungan  dari setiap bahan untuk pakan berbeda-beda. 

Pakan yang paling baik adalah yang mengandung protein di atas 50% dan kandungan-kandungan lain yang di perlukan belut. 

Jumlah yang di berikan pada belut harus dua kali lipat dari pemberian sebelumnya. Selain pemberian pakan, sebaiknya kolam di isi dengan bahan-bahan yang dapat menumbuhkan pakan untuk belut. 

Jenis Vitamin untuk Belut 

Makanan Belut


Agar tumbuh dengan baik, manusia memerlukan asupan gizi yang baik juga. Salah satunya adalah dengan pemberian vitamin yang cukup sebagai sumber energi dan penambah nafsu makan. 

Dengan pemberian vitamin ini, maka pertumbuhan belut akan cepat karena nafsu makannya bertambah. 

Pemberian molases juga harus dengan dosis yang tepat, karena dengan pemberian yang berlebihan dapat mengakibatkan berkurangnya bobot badan hewan ternak. 

Kandungan gizi yangterdapat dalam molases berupa sumber protein, vitamin, dan mineral yang sangat di butuhkan oleh belut. 

Pemberian vitamin yang tepat pada belut banyak memberikan manfaat besar bagi para peternak belut. 

- Meningkatkan kekebalan tubuh, sehingga belut tidak mudah terserang penyakit
- Menambah nafsu makan, sehingga bobot belut semakin bertambah
- Dapat mengobati belut yang terkena jemuran atau penyakit
- Mampu menetralisasi  sisa-sisa yang ada di dalam kolam
- Akan menghasilkan belut dengan kualitas baik dan besar-besar.

Dirasa sangat berguna sekali bagi Anda yang sedang memelihara untuk mengetahui berbaga macam jenis makanan belut di atas, baik berupa pakan organik maupun dari pabrikan harga murah, karena akan mempercepat pertumbuhan belut tersebut. 
Ini Dia Makanan Belut yang Bagus untuk Pertumbuhan Ini Dia Makanan Belut yang Bagus untuk Pertumbuhan Reviewed by Bandeng Olahan on 00:46 Rating: 5

No comments: